Studi Kasus dalam Kehidupan Sehari hari



    Untuk para siswa semua masih ingatkan apa yang menjadi motivasi dan tujuan kalian dalam kehidupan di dunia ini ? kita semia pasti mempunyai tujuan agar mejadi pribadi yang baik.

        Dalam kasus ini mari kita coba untuk berfikir kritis memecahkan problem problem yang ada disekitar kita, sebagaimana berikut ini, silahkan dijawab sesuai diri kalian masing masing.

Kasus pertama 

Apabila kita dalam perjalanan menuju ke suatu lokasi dengan serombongan orang, dan kemudian di perjalanan menemui sebuah kendala, apa yang akan kamu lakukan ? dalam kondisi ini kita sebagai orang yang berada pada rombongan paling belakang !

Kasus Kedua

Di suatu kondisi terjadi sebuah perdebatan antar anggota, dalam menentukan jalan yang akan ditempuh, melalui jalan lebih dekat jarak tempuhnya tetapi berkelok naik turun dan di tepi jurang atau melaui jalan landai akan tetapi lebih jauh jarak tempuhnya, sedangkan dengan kondisi dikejar target waktu harus sampai tepat waktu, berikan alasan dalam jawabannu !

Kasus Ketiga 

Dalam kasus ketiga ini kita ditunjuk sebagai team leader dalam rombongan tersebut, komposisi anggota sangat bervariasi dalam rentang usia, pola pikir, kebudayaan maupun sifat sifat anggota. Apa yang bisa kita lakukan untuk membawa rombongan menuju ke satu tujuan ?

Kasus Keempat

Dalam perjalanan ada anggota yang tidak sependapat dengan apa yang menjadi keputusan team leader, bagaima kita sebagai team leader menyikapi hal tersebut ?

Kasus Kelima

Apa yang menjadi kesimpulan dalam kasus tersebut. 


Kerjakan Kasus kasus tersebut pada link di bawah ini

👇👇👇

Formulir Pengerjaan

Tag : study
5 Komentar untuk "Studi Kasus dalam Kehidupan Sehari hari"

Back To Top